http://suaratrinusa.com – Lembaga Swadaya Masyarakat Triga Nusantara Indonesia (LSM TRINUS) DPC Kota TANGSEL datangi PT. Cipta Kreasi Buana di komplek perumahan cenda kota tangerang selan, guna untuk konfirmasi dan klarifikasi atas aduan pekerja lepas harian yang enggan di sebut namanya. 25/12/2023.
Lanjut, “setelah sampainya di PT Cipta Kreasi Buana dan di temui oleh salah satu karyawan yang bernama didik sebagai marketing, didik berkata dia menunggu data dari beberapa orang pengawas dan mandor yang bernama Tofik sebagai pengawas dan purwanto sebagai mandor, guna untuk memvalidasi absensi jam masuk kerja dan lembur sampai jam berapa selama bekerja”.
Pekerjaan tersebut renovasi Ruko yang beralamat No.25 Jl citra raya Boulevard cikupa kabupaten Tangerang, mulai kerja tanggal 30 Agustus 2023. Dalam pekerjaan tersebut memakan waktu 23 hari, artinya ini sudah cukup lama dan sampai saat ini belum juga ada penyelesaian, ini ada apa?
Kerugian dari 3 orang pekerja lepas harian estimasi Rp13000 000 kurang lebihnya,
Yang lebih sedihnya selama saya berkerja renovasi ruko tersebut saya tidak memberi kiriman uang kepada anak dan istri saya, dia makan atau tidak saya tidak tau dan harapan saya selesai pekerjaan ini saya dapat upah untuk mengirim ke anak dan istri saya di kampung tapi, apa yang saya dapat tidak sama sekali dimana hati nurani pemangku kebijakan tertinggi PT Cipta Kreasi Buana, kok Tega HAK saya tidak di keluarkan,ucap pekerja lepas harian.
Tegasnya, Lembaga Swadaya Masyarakat Triga Nusantara Indonesia (LSM TRINUSA) DPC Kota Tangerang Selatan ketika di konfirmasi dengan kesemua pihak yang bersangkutan ini terkesan ada indikasi dugaan bahwa pengawas dan mandor bermain. Harusnya petinggi PT Cipta Kreasi Buana tegas menegur pelaksana dan mandor untuk di mintai daftar absensi secepatnya kalau memang itu yang selama ini dijadikan alasan pihak PT Cipta Kreasi Buana http://suaratrinusa.com ⊂